White hat versus Black hat, menegangkan :: Jika di dunia nyata sebuah hal yang berkaitan dengan kejahatan itu sangat berpegang kepada hitam maka di dunia maya juga ada. Namun keseimbangan itu perlu adanya, tidak sama dengan seperti biasanya kaitan antara dunia nyata maupun dunia maya. Kali ini kita kan mengenal apa itu white hat seo dan apa itu black hat seo.
Sebelumnya kita akan mengenal pengertian seo. SEO merupakan singkatan dari search engine optimizatin yaitu sebuah cara untuk memaksa kata kunci untuk berada di paling atas pencarian pada mesin pencari. Banyak meisn pencari yang bisa digunakan dan yang paling populer adalah google. Untuk meningkatkan seo tersebut diperlukan backlink.Pengertian backlink, backlink adalah link kembali dengan kata lain apabila 1 backlink bisa memberikan efek ke postingan yang anda kaitkan, apabila banyak backlink maka akan semakin bagus, hal ini bisa dikaitkan dengan tiang pondasi di rumah semakin banyak tiangnya maka semakin kokoh. Nah, sekarang kita mengenal black hat seo dan white hat seo.
WHITE HAT SEO
Sebuah metode murni yang digunakan untuk menarik pengunjung dengan cara yang sangat lama sekali. Bagaimana caranya bekerja dengan whitehat seo? Caranya cukup mudah dengan cara manual tanpa ada software, ketika postingan maka manual dilakukan, ketika ingin mendapatkan backlink maka akan dilakukan secara manual, jika ingin berbagi semuanya manual tanpa ada kecurangan untuk menaikkan dengan cepat kata kunci yang dibidik.
BLACK HAT SEO
Sebuah metode hitam yang digunakan untuk menaikkan kata kunci dengan cara cepat, di sini penggunakan software banyak sekali. Kenapa sampai disebut black hat? Karena banyak mencari backlink dengan cara nakal yaitu login ke website lalu membuat postingan dengan software dan meninggalkan backlink lalu pergi. Semuanya dikerjakan secara automatic tanpa tersentuh tangan. Salah satu lagi metode black ini dalah PBN. Ada sebagian pbn itu merupakan tempat sampah dan sebagian lagi merupakan pbn yang bagus.
Perlu diingat ada sebagian teknik black hat yang berbahaya seperti doorway page, copying content, dan lain sebagainya tidak boleh digunakan yang akan membuat google marah.
Keterkaitan kedua hal tersebut memang sangat erat sekali, jika anda menggunakan teknik white hal tanpa didukung dengan teknik black maka hasilnya akan terlalu lama. Menurut kami tidak ada salahnya untuk mengkaitkan 2 hal tersebut karena black hat itu diperlukan dalam menunjang keyword anda berada di posisi teratas pencarian google.Saran dari kami jika anda menggunakan teknik white hat seo ini perlu dikedepankan dan untuk penggunakan tekhnik black hat seo bisa digunakan tetapi tidak secara berlebihan. Selamat menikmati bacaan dari blog kami.
Silahkan Baca Juga Artikel Tentang 5 Tips Seo Simple Untuk Blogger
0 Response to "Apa sih White hat versus Black hat di dunia blogger"
Posting Komentar