Membuat sebuah blog itu memang sangat mudah sekali, namun untuk menggelolanya yang sangat sulit sekali. Kenapa hal itu bisa terjadi? Karena banyak orang yang tidak sabar dengan keadaan tersebut sehingga meninggalkan blognya dan pergi ke lain hati (blog lain) yang rasanya memang bisa, ternyata jika fokus 1 blog saja maka akan menghasilkan banyak dolar. Pernah mendengar lindai keiji? Seorang blogger yang memakai blog gratisan dan menghasilkan ribuan dolar dari iklannya. Domain yang digunakan .blogspot.com yang merupakan domain gratisan. Sungguh semangat yang luar biasa sekali.
Kali ini kami akan memberikan 8 cara untuk populer bagi blogger pemula. Seperti apa 8 hal tersebut? Mudah mudahan cara populer ini membantu anda untuk lebih giat lagi untuk membuat sebuah hal menari di blog dalam rangka untuk mencari makanan ataupun untuk menorehkan hobi. Berikut ini 8 cara populer tersebut.
1.Untuk ngeblog itu bisa ikut-ikutan tapi jangan malas malasan.
Ngeblog itu boleh saja dengan cara ikut-ikutan, namun apabila orang tersebut tidak lagi mau ikut ngeblog maka anda jangan pula ikut ikutan malas karena hal itu sangat berbahaya sekali. Jadi perhatikan semangat. Jika patah maka bangkit kembali untuk menuju kesuksesan dalam blogger populer.
2. Belajar pondasi dari ngeblog tersebut seperti tulisan, seo, dan lain sebgainya.
Pondasi itu sangat dibutuhkan sekali, kenapa? Contohnya saja rumah kalau pondasi nya tidak kuat maka tidak akan ada yang akan tinggal di rumah tersebut. Sama seperti blog kita harus mempelajarinya supaya lebih oke lagi dalam hal ngeblog.
3. Jangan takut akan gagal.
Kegagalan merupaan hal yang biasa. Karena semua orang itu pasti akan gagal ketika mencoba sesuatu yang baru, jika dia berhasil tanpa kegagalan rasanya seperti minum air teh tanpa diaduk terlebih dahulu. Jadi tidak terasa perjalanannya.
4. Tarik perhatian orang dengan gambar yang menarik
Banyak blog yang hanya tulisan saja, nah ... anda bisa membuatnya lebih menarik lagi dengan cara menambahkan gambar pada artikel anda sehingga orang akan lebih tertarik dan betah berada di blog anda tersebut.
5. Menulis untuk 2 hal mesin pencari dan orang
Ada 2 hal pembaca yaitu mesin pencari dan orang, jika anda ingin banyak pengunjung maka rayu mesin pencari, jika anda ingin banyak pembaca maka rayulah 22 nya sehingga banyak yang betah.
6.Mengoptimalkan dengan SEO (Search engine Optimization)
SEO adalah hal yang sangat dibutuhkan sekali. Karena dengan begitu artikel yang awalnya berada pada tingkatan terandah bisa naik ke tingkatan tertinggi. Sungguh luar biasa.
7. Sering berkunjung ke blog teman
Namanya blogwalking sebuah cara untuk meningkatkan pengunjung sehingga banyak yang berkunjung. Setelah mengunjungi blog tersebut lalu membubuhkan komentar dan mereka akan datang kembali untuk berkunjung. Dengan cara ini kita bisa menambah banyak sekali teman dan pengetahuan akan ilmu dari blog.
8. Ngeblog dengan hati
Bukan hanya perpasangan saja yang memakai hati, namun ngeblog juga. Apabila memakan hati maka akan lebih menarik lagi dan terus berkembang dan pembaca juga semakin suka berapa di blog Anda.
Nah, itulah 8 Cara untuk Populer bagi blogger pemula. Semoga anda bisa membagikannya juga kepada orang lain sehingga mereka tau bagaimana caranya untuk menjadi blogger pemula tersebut. Terima kasih telah berkunjung dan nantikan postingan menarik lainnnya dari kami.
Silahkan Baca Juga Artikel Tentang 5 Jenis Blog Yang Harus Diketahui
0 Response to "8 Cara Untuk Populer Bagi Blogger Pemula"
Posting Komentar